Sabtu, 24 Januari 2026

Literasi Kesehatan Mental di Era Digital

Literasi Kesehatan Mental di Era Digital


Penulis:
Fitria Dewi Puspita, SKM., M. Kes
Wahyu Setyaningsih, S.ST., M. Kes
Dimas Ikhsan Airlangga, S. Ked., M. Biomed

ISBN: (Dalam Proses)
Ukuran: 15,5x23
Hal: 161

Buku ini merupakan hasil tinjauan dari berbagai literatur kesehatan dan sosial terutama berkaitan dengan dua isu yang semakin mengemuka dalam dialog masyarakat, yaitu literasi digital dan kesehatan mental.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar