Senin, 02 Desember 2024

Ketersediaan Air di Era Perubahan Iklim

Ketersediaan Air di Era Perubahan Iklim

Penulis:

Prof. Ir. Gusfan Halik, ST., MT., IPM

ISBN: 978-623-8720-33-0
Ukuran: 15,5 x 23
Hal: 131 Hal

Perubahan iklim dan permasalahannya, deteksi dampak perubahan iklim terhadap trend hujan, model iklim dan teknik downscaling, downscaling hujan dengan kecerdasan buatan, pengembangan model downscaling hujan dengan model hybrid (Wavelet Neural Networks), integrasi model iklim (GCM) dan model hidrologi (SWAT dan IHACRES), prediksi hujan dan ketersediaan air berbasis General Circulation Model.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar