Minggu, 17 Maret 2019

Kurikulum PelatihanTeknik Pendekatan Pencegahan Kekerasan Seksual Pada Anak Berbasis Orangtua (Model Promkes Handayani)

buku pencegahan kekerasan seksual pada anak
KURIKULUM PELATIHAN TEKNIK PENDEKATAN PENCEGAHAN KEKERASAN SEKSUAL PADA ANAK BERBASIS ORANGTUA (Model Promkes Handayani)

Penulis: Handayani, S.SiT, M.Kes
ISBN: 978-602-51757-2-5
Ukuran: 14x21
Hal: 162

Buku pedoman materi pelatihan teknik pendekatan pencegahan kekerasan seksual pada anak untuk orang tua disusun untuk memenuhi kebutuhan pelatihan secara mudah serta praktis sebelum menyelenggarakan pelatihan.Buku pedoman ini disusun sebagai materi pembelajaran teknik pendekatan pencegahan kekerasan seksual pada anak berbasis orangtua pengenalan kekerasan seksual pada anak dan pengenalan karakteristik anak, pendidikan seks usia dini, pola asuh dan komunikasi efektif antara orangtua dan anak dalam upaya pencegahan kekerasan seksual pada anak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar